Grip Work Journey: Sang Penjelajah
Buku Grip
Work Journey Sang Penjelajah ini terdiri dari empat bab, membahas tentang (1) Otomatisasi Perkantoran:
pengertian otomatisasi perkantoran, sejarah perkembangan otomatisasi
perkantoran, pengaruh teknologi informasi terhadap perkantoran; (2) Deskripsi Produk:
spesifikasi produk dan tampilan Grip Work Journey yang merupakan aplikasi kerja
di bidang perkantoran; (3) Tujuan dan Manfaat Grip
Work Journey dalam Menunjang Pekerjaan Kantor: tujuan
otomatisasi kantor dan manfaat Grip Work Journey dalam membantu pekerjaan
kantor melalui aplikasi kerja berbasis ICT, dan (4) Cara
Penggunaan Grip Work Journey. Buku ini sengaja ditulis secara ringkas agar para pembaca tidak bosan membacanya.
Buku Grip Work
Journey ini dapat
dimanfaatkan oleh berbagai kalangan seperti mahasiswa, dosen, sekretaris dan
administrator yang bekerja di bidang administrasi atau ketatausahaan.