Kamis, 14 April 2022

Mencegah Stunting pada Balita Usia 24-59 Bulan

  • April 14, 2022
  • Penerbit NEM

 


Masa 1000 HPK sangat penting bagi tumbuh kembang buah hati dan dapat menentukan perkembangan kecerdasan secara jangka panjang. Tidak optimalnya perkembangan otak pada masa ini juga akan berpengaruh terhadap kehidupan buah hati di masa depan. Hari pertama kehidupan berkaitan erat dengan pemenuhan gizi di awal kehidupan buah hati. Pada gilirannya, ini sangat penting untuk mendukung tumbuh kembang buah hati sekaligus berpengaruh terhadap kesehatannya. Pada masa ini, Bunda perlu memperhatikan tumbuh kembang buah hatinya dengan memperhatikan jenis makanan, bentuk makanan, porsi, serta frekuensi makanan yang diberikan kepada buah hati. Asupan gizi yang tidak terpenuhi selama periode paling awal pertumbuhan dan perkembangan buah hati dapat menyebabkan stunting.

Modul ini akan membahas kondisi gagal tumbuh pada buah hati (bayi di bawah lima tahun) akibat dari kekurangan gizi kronis (stunting). Harapannya, melalui modul ini ibu hamil maupun ibu menyusui mengalami perubahan pengetahuan, sikap dan tindakan dalam memenuhi kebutuhan gizinya sehingga melahirkan dan merawat buah hati yang sehat dan menurunkan prevalensi balita stunting.

                                                            

        Beli Buku: